Main Menu

Membangun Aplikasi Laundry Multi Outlet Dengan Laravel, Tailwind CSS dan Alpine.js

0 members

Rp. 999.000


TENTANG

Di dalam eBook ini, kita akan belajar bersama-sama bagaimana cara membangun sebuah Aplikasi Laundry Multi Outlet yang bersifat dinamis dan scalable. Aplikasi ini dirancang agar dapat digunakan oleh banyak outlet dalam satu sistem terintegrasi, sehingga sangat cocok untuk usaha laundry yang memiliki beberapa cabang atau ingin melakukan ekspansi.

Untuk membangun aplikasi ini, kita akan menggunakan beberapa teknologi modern yang saling terintegrasi:

  • Laravel adalah sebuah framework PHP yang sangat populer dan powerful, digunakan untuk membangun aplikasi web yang robust, aman, dan maintainable. Laravel menyediakan berbagai fitur built-in seperti routing, authentication, Eloquent ORM, queue, dan masih banyak lagi yang akan sangat membantu dalam proses pengembangan aplikasi.
  • Tailwind CSS adalah utility-first CSS framework yang memungkinkan kita membangun antarmuka (UI) yang modern dan responsif dengan cepat. Dengan pendekatan utility-first, kita bisa membuat desain langsung dari HTML tanpa harus menulis file CSS terpisah, menjadikannya sangat efisien untuk pengembangan front-end.
  • Alpine.js adalah sebuah framework JavaScript ringan yang dirancang untuk menambahkan interaktivitas pada halaman web dengan cara yang deklaratif dan reaktif, mirip seperti Vue.js namun dengan ukuran yang jauh lebih kecil. Alpine.js sangat cocok digunakan untuk proyek Laravel karena bisa langsung digunakan di blade file tanpa konfigurasi yang kompleks.

Apa yang Akan Kita Pelajari?

Dalam proses membangun aplikasi ini, kita akan membahas banyak hal penting dan praktikal yang sering ditemui dalam pengembangan aplikasi nyata, antara lain:

  • Cara mengimplementasikan scope Outlet agar setiap data yang ditampilkan sesuai dengan outlet yang sedang login.
  • Penerapan role dan permission yang dinamis, sehingga kita dapat mengatur hak akses pengguna sesuai kebutuhannya.
  • Membuat component yang reusable, agar kita tidak perlu menulis ulang kode yang sama dan dapat meningkatkan efisiensi pengembangan.
  • Implementasi interaktivitas menggunakan Alpine.js seperti modal, dropdown, dan dynamic form yang ringan dan cepat.
  • Mencetak nota dalam bentuk PDF, seperti laporan transaksi.
  • Fitur export data ke dalam format Excel, yang sangat membantu untuk kebutuhan administrasi dan akuntansi.
  • Terakhir, kita akan belajar melakukan deployment ke VPS menggunakan LEMP Stack (Linux, Nginx, MySQL, dan PHP), sehingga aplikasi yang telah kita bangun bisa diakses secara online dan digunakan secara real-time oleh seluruh outlet.

Dengan mempelajari eBook ini, diharapkan kita tidak hanya memahami cara teknis membangun aplikasi laundry multi outlet, tapi juga memahami praktik terbaik dalam pengembangan aplikasi web yang profesional dan siap pakai di dunia nyata.


DEMO: https://laundrypro.my.id/

DAFTAR ISI

    Pendahuluan
  • Cover
  • Kata Pengantar
  • Lisensi
  • Tentang
    Prasyarat
  • Prasyarat Laravel
  • Prasyarat Tailwind CSS
  • Prasyarat Alpine.js
    Perancangan
  • Struktur Table dan Relasi
    Installasi & Persiapan
  • Persiapan dan Tools Pendukung
  • Membuat Project Laravel
  • Konfigurasi Koneksi Database
  • Konfigurasi Tome Zone
    Roles & Permissions
  • Laravel Spatie Permissions
  • Installasi dan Konfigurasi Laravel Spatie Permission
    Database
  • Membuat Model dan Migration
  • Eloquent Relationships
  • Eloquent Local Scope
  • Membuat Seeder Roles
  • Membuat Seeder Permissions
  • Membuat Seeder User
  • Menjalankan Migration dan Seeder
    Tailwind CSS dan Alpine.js
  • Installasi & Konfigurasi Tailwind CSS
  • Installasi & Konfigurasi Alpine.js
    Authentication
  • Apa itu Laravel Fortify?
  • Installasi dan Konfigurasi Laravel Fortify
  • Membuat Proses Login
    Layout Account
  • Membuat Component Desktop Menu
  • Membuat Layout Account
  • Membuat Component Modal Delete
  • Publish dan Custom View Pagination
    Halaman Dashboard
  • Membuat Halaman Dashboard
  • Menampilkan Statistik Data
  • Menampilkan Grafik Revenue dan Status Transaksi
  • Menampilkan Grafik Komparasi Revenue Mingguan
  • Menampilkan Customer Terbaru
  • Menampilkan Grafik Packages (Paket) Terlaris
  • Menampilkan Transaksi Terbaru
    CRUD Data Outlets
  • Menampilkan Data Outlets
  • Membuat Proses Insert Data Outlet
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Outlet
  • Membuat Proses Delete Data Outlet
    CRUD Data Customers
  • Menampilkan Data Customers
  • Membuat Proses Insert Data Customer
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Customer
  • Membuat Proses Delete Data Customer
    CRUD Data Expense Category
  • Menampilkan Data Expense Categories
  • Membuat Proses Insert Data Expense Category
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Expense Category
  • Membuat Proses Delete Data Expense Category
    CRUD Data Expenses
  • Menampilkan Data Expenses
  • Membuat Proses Insert Data Expense
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Expense
  • Membuat Proses Delete Data Expense
    CRUD Data Package Category
  • Menampilkan Data Category Packages
  • Membuat Proses Insert Data Category Package
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Category Package
  • Membuat Proses Delete Data Category Package
    CRUD Data Packages
  • Menampilkan Data Packages
  • Membuat Proses Insert Data Package
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Package
  • Membuat Proses Delete Data Package
    CRUD Data Permissions
  • Menampilkan Data Permissions
  • Membuat Proses Insert Data Permission
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Permission
  • Membuat Proses Delete Data Permission
    CRUD Data Roles
  • Menampilkan Data Roles
  • Membuat Proses Insert Data Role
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Role
  • Membuat Proses Delete Data Role
    CRUD Data Users
  • Menampilkan Data Users
  • Membuat Proses Insert Data User
  • Membuat Proses Edit dan Update Data User
  • Membuat Proses Delete Data User
    Transactions
  • Menampilkan Data Transactions
  • Membuat Proses Insert Data Transaction
  • Membuat Proses Edit dan Update Data Transaction
  • Installasi & Konfigurasi DomPDF
  • Membuat Fitur Cetak Transaction
  • Membuat Proses Delete Data Transaction
    Reports
  • Membuat Controller Report
  • Menampilkan Hasil Data Report
  • Installasi & Konfigurasi Laravel Excel
  • Membuat Fitur Export Data Reports
    Deployment
  • Membeli VPS (Virtual Private Server)
  • Membeli Domain
  • Menghubungkan Domain ke Server VPS
  • Setup LEMP (Linux, Engine X, MySQL, PHP) di Server VPS
  • Konfigurasi Vhost (server block) Nginx
  • Proses Deployment Project ke Server VPS melalui GitHub
  • Memasang SSL di Server VPS
    Penutup
  • Source Code
  • Penutup

BENEFITS


Ebook

Souce Code

Private Group Member

Konsultasi Belajar

Update Materi

Kupon Diskon Hosting

Sertifikat

Akses Selamanya

Real Studi Kasus

DISUSUN OLEH

Fika Ridaul Maulayya

Full-Stack Developer, Content Creator and CO-Founder SantriKoding.com